Boom Beach: Frontlines

Space Ape
Diupdate: 2022-07-26 Versi sekarang: 0.8.1.40892

Mainkan Boom Beach: Frontlines di PC dengan LDPlayer

P

Game nya keren parah sih, dari segi gameplay, grafik, animasi, fitur² battle, dan kontrol nya sudah oke banget. Waktu match harus adil dong masa iya aku nggak ada power up/kendaraan sama sekali buat di pakai, tolong pertimbangkan kembali masalah tersebut. Untuk sisa nya sudah oke terus kembangkan lagi gamenya, terima kasih developer ;)

Z

Gameplaynya mantep, kalau bisa sediakan mini games juga jadi enggak cuma level pokok aja, tapi ada level lain seperti Brawl star, dan karakternya diperbanyak agar bervariasi mungkin bisa memakai inspirasi perang dunia 1, 2, atau mungkin Vietnam dan atau Korea, dan kalau bisa harga battle pass dimurahkan dikit, karena gamer Indonesia rata-rata suka klo harga battle pass yang ramah dengan kantong. Over All Semua mantep, hanya itu aja yg perlu di tambahkan.

C

Overall untuk gameplay nya bagus sih dan jg untuk map nya bnyk jg jd nggak bosan. Mengingat ku main brawl star dari segi untuk control dan nembak nya serta gameplay nya jg. Cuma beda nya player nya lebih banyak dalam satu match. Paling perbaiki masalah bug klu ganti jaringan jd error match nya, harus relog dulu baru bs masuk match nya lg. Sama klu bs sih klu dpt exp nya jgn di batasi pakai jam karena jadi lama naik lvl nya. Cukup reward nya dan jelajah nya aja yg diberi waktu.

Medan Tempur 9v9 Besar di Segitiga Boomuda!

Game aksi multipemain 9v9 strategis baru dari Space Ape Games dan Supercell! Buat skuad bersama teman-temanmu atau maju sendiri. Kendalikan Tank menuju Markas musuh atau menyusup dengan Sniper! Kendalikan Pasukan dan Kendaraan serta atur Pertahanan dalam pertempuran strategi, kerja sama tim, dan taktik bertempo cepat!
Unduh Gratis Sekarang!

Pertempuran Tim Besar!
Bergabunglah dalam pertempuran tim masif! Optimalkan kerja sama tim, taktik, dan strategi untuk mengecoh dan mengalahkan lawanmu!

Buka dan Tingkatkan
Kumpulkan dan tingkatkan berbagai Pasukan, Kendaraan, Power-Up, dan Pertahanan, masing-masing memiliki strategi dan gaya permainan uniknya sendiri!

Singkap Kepulauan Misteri
Bangun markas dan jelajahi pulau-pulau untuk menyingkap misteri Segitiga Boomuda

Medan Tempur yang Dinamis
Bertempurlah dan susuri 20 lebih peta unik. Hadapi juga amukan gunung berapi, badai es, dan anak buah Dr. T - atau manfaatkan mereka untuk melawan musuhmu!

Beach Pass
Naikkan level Beach Pass dan dapatkan konten segar dengan Musim baru setiap bulan!

Jadilah Jagoan!
Raih peringkat tertinggi di Papan Peringkat Global dan jadilah jagoan terbaik di Boomuda!

Fitur:
- Bentuk tim untuk pertempuran 9v9 waktu-nyata
- Medan tempur tembak-menembak bertempo cepat yang dirancang untuk perangkat seluler
- Buka dan kumpulkan Pasukan, Pertahanan, Power-up, dan Kendaraan unik
- Rebut kendali atas peta dinamis yang bisa membantu atau menghalangi tim kamu
- Bergabung ke Aliansi untuk berbagi strategi dan progres
- Buat skuad dan bermain bersama teman
- Raih peringkat tertinggi di papan peringkat global


Bekerja sama dengan Supercell, kreator Clash of Clans, Clash Royale, dan Boom Beach!

Dukungan:
Hubungi kami dari game via Pengaturan > Hubungi Kami — atau kunjungi
support.boombeachfrontlines.com

Kebijakan Privasi:
spaceapegames.com/privacy-policy

Ketentuan Layanan:
spaceapegames.com/terms-conditions
Buka

Nyalakan Pengalaman Paling Baik Permainan Anda dengan LDPlayer

Apa itu versi PC Boom Beach: Frontlines?

Buka

Apakah legal dan aman menggunakan LDPlayer?

Buka

Apakah mungkin memainkan Boom Beach: Frontlines di PC tanpa emulator Android?

Buka

Konfigurasi PC yang Disarankan untuk Mainkan Boom Beach: Frontlines di PC

Buka

Cara Mengunduh Boom Beach: Frontlines di PC

Buka
Lebih Banyak Dari Space Ape
Game Terbaru
Ponsel Android Cloud, 24 jam offline hang up
Lihat detail
Download
Tentang game ini
Pengenalan fitur
Q&A